Pelayanan masyarakat Polsek Sedong Polresta Cirebon Melaksanakan Pengaturan Lalulintas dan PH di Pertigaan Pasar Sedong.

    Pelayanan masyarakat Polsek Sedong Polresta Cirebon Melaksanakan Pengaturan Lalulintas dan PH di Pertigaan Pasar Sedong.

    KAB. CIREBON - Personil Polsek Sedong Polresta Cirebon Aiptu Yaya Wardaya bersama Brigadir Susento melaksanakan Pengaturan lalulintas diPerempatan jalan Pasar Sedong tepatnya Desa Sedonglor Kecamatan Sedong Kabupaten Cirebon.
    Selasa. (29/10/24).

    Setiap hari khusus nya Pagi mobilitas masyarakat dipasar Sedong dan perempatan Puskesmas Sedong meningkat dari waktu biasa, untuk itu personil Polsek Sedong melakukan giat pengaturan lalulintas untuk mengatur dan menyebrang kan warga yang lalu lalang melewati perempatan jalan tersebut dan masyarakat merasa aman dan nyaman melakukan aktifitas di pasar selain mencegah terjadinya kecelakaan.

    Kapolresta Cirebon Kombes. Pol. Sumarni, S.I.K, SH. MH. melalui Kapolsek Sedong Iptu Usman, SH. mengatakan Anggota Polisi harus bisa hadir disetiap kegiatan masyarakat terutama keramaian guna antisipasi gangguan kamtibmas, mengurai setiap kerawanan dengan kehadiran Polisi atau Police Hazard (PH) sehingga masyarakat merasa aman dan nyaman serta meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap Polri.

    polresta cirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Sedong kontrol ke kantor PPK Sedong,...

    Artikel Berikutnya

    Personil Polsek Waled Beri Layanan Pengaturan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Patroli Objek Vital Ciptakan Situasi Keamanan Dan Kenyamanan Serta Untuk Menjaga Kesatuan dan Persatuan Bangsa Menjelang Pilkada 2024
    Untuk menjaga kondusifitas Patroli Polsek Susukan Jelang Pilkada serentak 2024, laksanakan Patroli Alat Peraga Kampanye dan kantor Panwascam
    Waka polsek Astanajapura melalui Jum'at Curhat bersama Kuwu perangkat desa dan warga Mertapada Wetan menjaga Persatuan dan Kesatuan serta memelihara situasi Kamtibmas Menjelang Pilkada 2024
    Cegah kemacetan serta tawuran pelajar, Polsek Lemahabang atur lalu lintas di pertigaan cipeujeuh pagi hari.
    Polresta Cirebon Respon Cepat Tindak Lanjuti informasi dari Video Viral Sweeping Rumah Makan Padang
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Patroli Objek Vital Ciptakan Situasi Keamanan Dan Kenyamanan Serta Untuk Menjaga Kesatuan dan Persatuan Bangsa Menjelang Pilkada 2024
    Untuk menjaga kondusifitas Patroli Polsek Susukan Jelang Pilkada serentak 2024, laksanakan Patroli Alat Peraga Kampanye dan kantor Panwascam
    Patroli malam dilakukan oleh Unit Patroli Polsek Sedong dalam menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif.
    Cegah kejahatan dan potensi gangguan kamtibmas di akhir pekan, Kapolsek Lemahabang perintahkan gelar KRYD.
    Miras Hasil KRYD dan Tipiring Polresta Cirebon, Kejaksaan dan Pengadilan Negeri Cirebon Dimusnahkan
    Polsek Astanajapura menciptakan situasi aman kondusif jelang Pilkada tahun 2024 dengan rutin lakukan patroli malam.
    Polresta Cirebon Respon Cepat Tindak Lanjuti informasi dari Video Viral Sweeping Rumah Makan Padang
    Bhabinkamtibmas Polsek Astanajapura Monitoring Kegiatan Posyandu di blok dawuan sela Desa Buntet
    Menciptakan Situasi Kamtibmas Yang Kondusip Polsek Pabuaran Polresta Cirebon Terus Meningkatkan Patroli Di Pagi Hari
    Sinegritas TNI - POLRI Kapolsek Arjawinangun bersama Danramil Arjawinangun monitoring  tempat ibadah Vihara Budhi Asih Arjawinangun.
    Giat PH Pagi Polsek Dukupuntang Polresta Cirebon, Laksanakan Gatur Di Depan SMK Manba'ul 'Ulum Sindangmekar
    Sambang Ke Nelayan, Bhabinkamtibmas Desa Ambulu Briptu Hafis Algifari Himbau Warga Tidak Gunakan Bom Ikan

    Ikuti Kami