Jaga Kondusifitas Objek Vital, Personil polsek losari laksabakan pengamanan Bank BNI Kcp Losari

    Jaga Kondusifitas Objek Vital, Personil polsek losari laksabakan pengamanan Bank BNI Kcp Losari

     

    KAB. CIREBON - Objek Vital merupakan salah satu objek yang keberadaannya sangat berpengaruh bagi hajat kehidupan masyarakat dan kestabilan perekonomian, yang menjadi salah satu prioritas Polri untuk dijaga keamanannya.

    Menanggapi hal tersebut, Kapolresta Cirebon Kombes Pol. Sumarni, SIK, SH, MH. melalui Kapolsek losari Kompol Edi Baryana, Amd dengan Memerintahkan Bripka Taufik Hidayat, SH untuk melakukan pengamanan objek vital pada kantor bank BNI Kcp Losarivyng berada di Jalan Raya Sukarno Hatta termasuk Desa Losari Kidul Kecamatan Losari Kabupaten Cirebon, Rabu (08/05/2024) pagi.

    setiap hari waktunya hari kerja Bripka Taufik Hidayat, SH Sekitar pukul 08.30 WIB, selalu datang ke Bank BNI untuk Melakukan pengamanan di bank tersebut demi memberikan rasa aman dan nyaman masyarakat dalam pelayanan perbangkan dengan Satuan Pengamanan (Satpam).

    “Selalu tingkatkan kewaspadaan terhadap tindak kriminalitas yang dapat terjadi kapan dan di mana saja, karena aksi kejahatan dapat terjadi apabila para pelaku mendapatkan celah dan kesempatan, termasuk juga pada kawasan kantor bank, ” imbau Bripka Taufik Hidayat, SH.

    Selain itu, dirinya juga mengingatkan kepada satpam agar bekerja sama saat melaksanakan tugas jaga maupun patroli di kawasan bank tersebut, wajib dilakukan body sistem, agar dapat mengamankan apabila terjadinya aksi para pelaku kriminal.

    “Bank merupakan objek yang wajib mendapatkan keamanan ekstra, oleh karena itu kami akan selalu melakukan dan memberikan rasa aman kepada masyarakat seperti ini, guna mengantisipasi terjadinya tindak kejahatan dan gangguan stabilitas kamtibmas lainnya, ” tuturnya.

    polresta cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Siskamling Polsek Gebang Polresta...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Pabuaran Polresta Cirebon, memasang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kearifan Masyarakat Bali Sejalan dengan Semangat World Water Forum ke-10
    Para Pemimpin Negara Tiba di Bali Hadiri World Water Forum ke-10
    Menparekraf Ajak Komunitas Bali Ikut Sukseskan Pelaksanaan World Water Forum ke-10
    Hadiri World Water Forum ke-10, Elon Musk Disambut Menko Marves
    Delegasi World Water Forum ke-10 Terpukau Balinese Water Purification Ceremony
    Jumat Sehat, Personil Polsek Talun Laksanakan Olahraga Pagi
    Berikan Rasa Aman dan Kondusifitas, Personil Polsek Losari Lakukan Pengamanan Obvit Bank BNI
    Patroli Mini market Objek Vital antisipasi gangguan Kamtibmas. Untuk cipkon aman dan damai.
    Polisi Sahabat Anak Polsek Gebang Polresta Cirebon bersama Sat Polair Polresta Cirebon menerima kunjungan Siswa-siswi RA Salaman Al Farisi Gebang.
    Herman Laoli dari YNCI Solo Riding Cirebon Ke NTB
    Laksanakan Patroli dialogis Polsek kaliwedi Polresta Cirebon warga Desa Prajawunagun kulon 
    Patroli Sambang serta Dialogis polsek Kaliwedi Polresta Cirebon himbau warga cegah kejahatan Siang Hari
    Laksanakan Patroli dialogis Polsek Gebang Polresta Cirebon warga Desa Kalimekar
    Gencarkan Program Polisi Sahabat Anak, Kanit Lantas Polsek Lemahabang Polresta Cirebon berikan penyuluhan Lalu Lintas pada anak usia dini
    Patroli Dialogis Di Malam Hari, Polsek Plered Polresta Cirebon Memberikan  Himbauan Tentang Kamtibmas Kepada Petugas Jaga Bank BRI Plered
    Bhabinkamtibmas Polsek Astanajapura Monitoring Kegiatan Posyandu di blok dawuan sela Desa Buntet
    Menciptakan Situasi Kamtibmas Yang Kondusip Polsek Pabuaran Polresta Cirebon Terus Meningkatkan Patroli Di Pagi Hari
    Sambang Ke Nelayan, Bhabinkamtibmas Desa Ambulu Briptu Hafis Algifari Himbau Warga Tidak Gunakan Bom Ikan
    Giat PH Pagi Polsek Dukupuntang Polresta Cirebon, Laksanakan Gatur Di Depan SMK Manba'ul 'Ulum Sindangmekar
    Patroli Polsek Susukan Polresta Cirebon Sambangi Warga Berikan Pesan Kamtibmas

    Ikuti Kami